Home » » KAYA MISKIN SEBAGAI UJIAN

KAYA MISKIN SEBAGAI UJIAN

Post By KUMPULAN KUNCI JAWABAN LENGKAP on Jumat, 15 Agustus 2014 | 08.50

Manusia , apa pun levelnya , kaya atau miskin , dari pejabat hingga rakyat , berpeluang untuk selingkuh dari cintaNya . Apa pun bentuk perselingkuhan atau pelanggarannya . Karna mereka slalu digoda oleh "gemulai ranjau sang nafsu dan syaitan" .

Hanya saja orang kaya lebih di sorot media , karna level dan jangkauannya lebih luas . Makanya , konsep "sabar" dan "syukur" itu untuk semua strata sosial , baik yang kaya maupun yang miskin . Karna keduanya adalah ujian . Sampai sejauh mana ketahanan "daya juang" kita untuk tetap "istiqamah" dalam meraih predikat sebagai"insan taqwa" , alias hamba yang di cintai Tuhan . 

Tuhan pun hanya melihat "hati" hambaNya . Bukan rupa wajahnya , bentuk fisiknya , pangkat , dan atribut duniawi lainnya (intisari hadits)

Adapun problematika kemiskinan yg terjadi dalam negeri yg zalim dan simiskin tetap punya etos kerja yg tinggi , meski itu juga ujian baginya , namun...... tanggungjawab "solusi" untuk keluar dari derita kemiskinan , lebih dibebankan pada pengurus negeri yg zalim tsb , sebab , mereka sebagai pengemban amanah rakyat , tapi tidak becus mengelola aset ekonomi negerinya : p

Allahu a'lam
Refleksi
By : Hamory
Kudus : 9 maret 2014~
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.
 
Support : AL HIKMAH | BERITA TERKINI | AL HIKMAH
Copyright © 2013. AL HIKMAH - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger